3 bulan yang lalu
Dalam era ekonomi yang terus berkembang, pelaku usaha kecil dan menengah (UMK) semakin memperhatikan kemudahan dalam menjalankan bisnis mereka. Salah satu langkah penting dalam mengembangkan usaha adalah dengan mendirikan badan hukum seperti Perseroan Terbatas (PT). Dengan adanya UU Cipta Kerja yang diterbitkan pemerintah, kini UMK memiliki kesempatan untuk mendirikan PT tanpa menghadapi banyak kendala. Hal […]